DeParenting.com
  • Login
  • News
  • Artikel
  • Tips
  • Gaya Hidup
  • Homeschooling
  • Ruang Keluarga
No Result
View All Result
  • News
  • Artikel
  • Tips
  • Gaya Hidup
  • Homeschooling
  • Ruang Keluarga
No Result
View All Result
DeParenting.com
No Result
View All Result
Home Homeschooling

Project 1 Homeschooler-Wisy: Breeding Kelinci

Pada prosesnya, butuh waktu untuk memulai project homeschooler pertamanya. Mesti melihat apa kesukaan dan minatnya.

Hanung Soekendro by Hanung Soekendro
22 Mei 2020
in Homeschooling
5 0
0
Project 1 Homeschooler-Wisy: Breeding Kelinci 1
14
SHARES
177
VIEWS
Share on FacebookShare on TwitterShare on Whatsapp

DeParenting.com – Wisy is a homeschooler. Dia suka ikan, kelinci, burung, hamster, sapi, kambing, zoo…, dan hampir semua hewan. He proud to be a farmer, kira-kira begitu untuk menggambarkan betapa sukanya dia pada animal.

Kini, di usianya 3,5 tahun, ia memiliki project untuk mem-breeding kelinci. Ini project pertamanya. Ia belajar memberikan pakan (pelet, hay-rumput kering oven, suket odot, jamu herbal), membersihkan kandang, memotong kuku, membedakan mana betina-jantan, mengawinkan. Baru sampai situ. Kelincinya Wisy belum pernah beranak, tapi dia begitu menggadang-gadang memilki little rabbit. Ia berani  mengendong baby rabbit katanya suatu ketika.

RekomendasiBaca

Download Aplikasi AR, Cara Siswa Belajar Biologi Dengan Menarik

Bagaimana Menjalankan Homeschooling? Simak Cerita Keluarga Homeschooler Ini

Dear Guru…. Ternyata Siswa Hanya Konsentrasi di 20 Menit Pertama Pelajaran

Pada prosesnya, butuh waktu untuk memulai project pertamanya. Sejak kecil, saking sukanya dia pada hewan, setiap kali melihat maka ia ingin memelihara. Pernah ia minta sapi, kambing, kucing, anjing, ikan, hamster, kelinci, catfish, and… a mouse. What….!

Ia meminta untuk memelihara hewan mungkin sekitar setahunan lalu. Saat itu usianya kurang dari tiga tahun. Kakak perempuannya juga minta hewan peliharaan. Karena keterbatasan tempat, akhirnya kami berikan beberapa opsi; ikan (akuarium), kelinci, burung.

Kami ceritakan, jika memelihara hewan mesti mau memberi makan. “Ok,” kata mereka. Mau memberi minum, juga OK. Tapi saat harusmau membersihkan pup dan pee, mereka menjawab “Ayah,”. Rupanya mereka belum mau. Tapi seiring waktu, Wisy tetap meminta hewan peliharaan dan mau membersihkan pup and pee. Singkatnya, kamimengarahkan memelihara rabbit. Karena burung, susah untuk dipegang-pegang. Syaraf motorik anak seusianya belum bisa mengontrol seberapa kuat daya cengkeram jemarinya. Takutnya burung akan mati diremas kuat. Sementara ikan, hampir sama.

Baca juga:  Mitos-Mitos Homeschooling
Project 1 Homeschooler-Wisy: Breeding Kelinci 2
Wisy bermain dengan kelincinya di kandang umbaran.

Setengah tahun lalu, keduanya kami ajak ke peternak kelinci dan memilih sendiri kelincinya. Tapi jenisnya, kami minta yang rex. Bulu halus dan tak mudah mbrodol. Ada dua betina (flopsy dan mopsy) dan satu jantan (broken). Broken mati setelah sebulan di kandang, dan digantikan jantan berikutnya (Otter). Nama Flopsy dan mopsy dari tokoh film Peter Rabbit, sementara Broken dan Otter sesuai warnanya. Ternyata nama-nama warna kelinci itu banyak juga.

Apakah sekarang sudah punya baby rabbit? Belum. Meski sudah berbulan-bulan rabbit ada di rumah.

Ternyata mengawinkan kelinci itu gampang-gampang susah. Karena si Flopsy terlalu gemuk, maka proses mengawinkannya agak susah. Maka dia harus diet. Pakan pelet dikurangi dan diperbanyak hay dan suket odot. Sementar si Mopsy cenderung galak, so… agak susah juga.

Tak perlu terburu-buru wisy, nikmati saja prosesnya….

Semoga si betina lekas punya baby rabbit yak…

Salam deparenting.com

Foto-foto Wisy’s Rabbit Farm:

Project 1 Homeschooler-Wisy: Breeding Kelinci 3

Project 1 Homeschooler-Wisy: Breeding Kelinci 4

Project 1 Homeschooler-Wisy: Breeding Kelinci 5
Wisy bermain dengan kelincinya di kandang umbaran.
Tags: homeschoolingjadwal homeschoolerProject homeschooler
Previous Post

Baca Buku Anak dan Upaya Meningkatkan Dosis

Next Post

TVRI, “Belajar dari Rumah” dan Jadwal lengkap 13-17 April

Hanung Soekendro

Hanung Soekendro

Related Posts

Keluarga homeschooling. (DeParenting/phi.or.id)
Homeschooling

Bagaimana Menjalankan Homeschooling? Simak Cerita Keluarga Homeschooler Ini

19 Februari 2021
Membuat Jadwal Bermain Homeschooler Usia 5-7 Tahun 6
Homeschooling

Membuat Jadwal Bermain Homeschooler Usia 5-7 Tahun

17 November 2020
Gaza memasak. Foto: dokumentasi pribadi.
Ruang Keluarga

Cita-Cita Jadi Chef dan Nonton MasterChef, Bocah Semarang Ini Malah Jadi Takut Masak

15 November 2020
Ilustrasi kegiatan belajar. Foto:jatengprov.go.id.
Homeschooling

Homeschooling Menurut Kemendikbud, Legalitas dan Tata Cara

29 Oktober 2020
Deddy Corbuzier. Foto: IG mastercorbuzier.
Homeschooling

Deddy Corbuzier; Berhenti Sekolah Oke, Tapi Jangan Berhenti Belajar

17 November 2020
Cerita Single Parent Homeschooling Tiga Anak, Memulai Hari Setiap Subuh 7
Homeschooling

Cerita Single Parent Homeschooling Tiga Anak, Memulai Hari Setiap Subuh

5 September 2020
Next Post
Belajar Dari Rumah

TVRI, “Belajar dari Rumah” dan Jadwal lengkap 13-17 April

Tinggalkan Balasan Batalkan balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Top Stories

Anggota Komisi E DPRD Jateng, Yudi Indras Wiendarto. (DeParenting)

Ibu-Ibu, Yuk Bikin Makanan Enak dan Jual Online…..

24 Februari 2021
Rumah Pompa Kota Lama. (DeParenting/Dok. Humas Prov Jateng)

Banjir Semarang, Ganjar Cek Kota Lama Semarang

24 Februari 2021
Aplikasi AR. (DeParenting/Tangkapan layar Youtube @Ricko Asterisk)

Download Aplikasi AR, Cara Siswa Belajar Biologi Dengan Menarik

22 Februari 2021

News & More

Kategori

  • Review Sekolah
  • Artikel
  • Tips
  • Lifestyle
  • Homeschooling
  • Hubungi Kami

About Us

Deparenting.com hadir dan ingin berbagi mengenai tips mendidik anak, mengasuh, membesarkan dan membentuk karakter anak. Lantaran sikap anak-anak yang seringkali bandel dan butuh cara menasehati agar nurut. Tak hanya itu, parenting bersifat menyeluruh hingga membentuk pribadi yang arif dan bijak dalam menyikapi persoalan.

Connect on Social

© 2020 DeParenting

No Result
View All Result
  • News
  • Artikel
  • Tips
  • Gaya Hidup
  • Homeschooling
  • Ruang Keluarga

© 2020 DeParenting - Berbagi cerita parenting dan home schooling.

Welcome Back!

Sign In with Facebook
OR

Login to your account below

Forgotten Password?

Create New Account!

Fill the forms below to register

All fields are required. Log In

Retrieve your password

Please enter your username or email address to reset your password.

Log In

Add New Playlist